Selamat datang di blog Djarum Black Lampung Community : blog ini di tujukan khusus untuk para pecinta Black Community, Pecandu Automotif, Sport, Seni, atau yang sekedar hobi dengan Kemajuan Teknologi. lewat blog ini anda dapat berbagi cerita atau memposting artikel tentang Teknologi, Sport, Art, Automotive, jika anda berminat anda dapat bergabung dengan komunitas ini.
Tentang Djarum Black : Yang Saya ketahui, Djarum Black adalah salah satu Produsen Rokok Terkenal Yang ada di Indonesia , Yang membuat Djarum Black Berbeda dengan Produsen Rokok lainnya adalah, Djarum Black Sering sekali Mengadakan Event, yang bukan saja menjadi hiburan semata,tetapi event Yang Mampu Mengasah dan Menguji Kreateatifitas Masyarakat, Salah satunya adalah dalam bidang Automotive, yang saat ini dikota saya (Bandar lampung) banyak sekali anak-anak muda yang mengasah Kreativitasnya di ajang Modivikasi Mobile yang bertemakan Auto Black . Untuk Bidang Inovasi Teknologi saya juga pernah melihat tayangan di televisi tentang Perlombaan yang ditujukan untuk masayarakat yang bertujuan menciptakan masyarakat agar mampu menciptakan dan berinovasi dari suatu produk. Di ajang "Black BLok Competition" ini, Motivasi saya mengikuti Kompetisi ini adalah : Saya ingin Mempersembahkan Yang terbaik Untuk Djarum Black dan yang paling penting ikut perpartisipasi dalam memeriahkan event ini, semoga dengan adanya event ini, masyarakat akan termotivasi dengan budaya Bloging, dan salah satu penggeraknya adalah Djarum Black yang bertemakan Black Blog Competition, semoga untuk kedepannya Djarum Black dapat lebih Meningkatkan Kreatifitas Masyarakat. pesan saya buat teman-teman bloger, mari kita jadikan acara ini tidak saja hanya sebatas ajang kompetisi, tetapi mari kita jadikan juga ajang silaturahmi dan perkenalan antar sesama bloger, Menang Kalah dalam suat kompetisi itu hal yang Wajar.. yang paling terpenting adalah. mari kita jadikan acara ini sebagai " Blog Campaign" dengan tujuan melestarikan budaya blog kepada seluruh masyarakat. pesan saya yang terakhir : "Selamat Berkompetisi" & Peace"


Cari Artikel :


Minggu, 29 Maret 2009

Transmisi Daya Nirkabel


Pernahkah Blackers membayangkan betapa ruwetnya dunia ini jika tidak ada teknologi nirkabel (wireless)? Untuk itulah kita harus berterima kasih kepada teknologi nirkabel yang membuat dunia ini sedikit lebih rapi. Dalam dunia nirkabel, yang selama ini tercover baru sebatas transmisi data. Seperti wi-fi (wireless fidelity), Wimax (Wireless maximality), Bluetooth, Infra Red, dan teman-temannya.


Tapi, sebentar lagi Anda akan akan menemui transmisi energi listrik. Penelitian tentang teknologi ini sedang dikembangkan oleh Intel yang beberapa waktu lalu mendemonstrasikan transmisi energi listrik. Dalam penelitian ini, didapatkan efisiensi transmisi sebesar 75% (25% lainnya hilang selama transmisi). pada demonstrasinya, Intel masih menggunkan media transmisi sederhana yakni tembok (untuk memperkuat resonansi gelombang listrik yang ditransmisikan). Sebuah transmitter ditanam pada tembok dan receiver diletakkan disekitar tembok untuk mendapatkan energi listrik.

Teknologi terbaru ini memang menakjubkan, tapi masih diteliti lebih lanjut dari aspek kesehatan. Dikhawatirkan gelombang elektromagnetik yang hilang selama transmisi (sekitar 25% tadi) dapat mengganggu otak. Ya.. kita lihat saja perkembangan penelitian ini. Bagaimana pak dokter, apakah ini berbahaya, seperti bahayanya vitamin C yang ditaburkan di mata?




Tidak ada komentar:

Posting Komentar